Pantau Video Duel Lawan Arab Saudi, Alex Pastoor Sudah Bekerja untuk Timnas Indonesia

Alex Pastoor lebih berpengalaman soal taktik karena pernah melatih beberapa klub di Liga Belanda-X-
"Bawa garuda terbang tinggi sir."
"Do your best coach."
"Nyalakan apinya coach Pastorr." Begitu respon netizen Indonesia dengan postingan menarik dari Alex Pastoor.
Sumber: instagram