Sekjen DPP Perbasi Nirmala Dewi Kunjungi Aceh untuk Bangkitkan Semangat Lewat Bola Basket
Sekjen DPP Perbasi Nirmala Dewi (tengah) saat mengunjungi Aceh-dok: Perbasi-
“Kita tahu bahwa bola basket bukan kebutuhan mendasar, tetapi kami ingin anak-anak dapat kembali ceria, tidak trauma dengan situasi dan kembali sehat dan bergembira bersama bola basket,” lanjut Nirmala Dewi yang menjadi sekjen perempuan pertama di DPP PERBASI.