HANOI,Sportszone.id - Pelatih Timnas Vietnam Kim Sang Sik sudah tak sabar untuk menghadapi Indonesia pada laga grup B Piala AFF 2024. Dia mengatakan, sudah menunggu berbulan-bulan untuk pertandingan ini. Dia mengaku sudah mengantongi kelemahan Indonesia. Kim sang Sik pun siap mempermalukan kompatriotnya Shin Tae-Yong di laga nanti. Duel Vietnam melawan Indonesia terakhir kali terjadi di putaran 2 Kualifikasi Piala Dunia 2026. Indonesia meraih kemenangan telak 3-0 lawan Vietnam pada laga yang berlangsung di stadion My Dinh 26 Maret 2024. "Pertandingan besok sangat penting bagi tim Vietnam. Seluruh tim telah mempersiapkan diri dengan sangat baik untuk menghadapi kompetisi dengan Indonesia, dengan proses yang memakan waktu berminggu-minggu dan berbulan-bulan. Kami akan mengincar kemenangan," kata Kim dalam konfrensi Pers jelang pertandingan seperti dikutip Soha.VN. Kim Sang Sik tak setuju dengan pendapat Indonesia dirugikan dengan ketatnya jadwal. Menurut dia, baik Indonesia dan Vietnam sama-sama menjalani jadwal yang padat. "Tim Indonesia bertanding melawan Laos pada 12 Desember, lalu ke Vietnam pada 13 Desember. Kekuatan fisik pemain Indonesia sedang tidak dalam kondisi terbaiknya, namun kami bermain di turnamen yang sama, sehingga jadwal tersebut membawa kesulitan yang sama bagi semua tim," ujarnya.
Menunggu Berbulan-Bulan, Pelatih Vietnam Siap Runtuhkan Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
Sabtu 14-12-2024,19:12 WIB
Editor : Defri Saefullah
Kategori :
https://sportszone.id/" title="Sikut Pemain Irlandia, Ronaldo Terancam Tidak Main di Piala Dunia 2026">
Sikut Pemain Irlandia, Ronaldo Terancam Tidak Main di Piala Dunia 2026
https://sportszone.id/" title="Sikut Pemain Irlandia, Ronaldo Terancam Tidak Main di Piala Dunia 2026" style="color:#333">
https://sportszone.id/" title=" Percasi DKI Jakarta Pertahankan Gelar Juara Umum di Mamuju">
Percasi DKI Jakarta Pertahankan Gelar Juara Umum di Mamuju
https://sportszone.id/" title=" Percasi DKI Jakarta Pertahankan Gelar Juara Umum di Mamuju" style="color:#333">
https://sportszone.id/" title="Link Nonton Siaran Langsung Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Georgia vs Spanyol">
Link Nonton Siaran Langsung Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Georgia vs Spanyol
https://sportszone.id/" title="Link Nonton Siaran Langsung Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Georgia vs Spanyol" style="color:#333">
https://sportszone.id/" title="Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Belanda Imbang, Jerman Menang Berkat 2 Gol Si Jangkung">
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Belanda Imbang, Jerman Menang Berkat 2 Gol Si Jangkung
https://sportszone.id/" title="Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Belanda Imbang, Jerman Menang Berkat 2 Gol Si Jangkung" style="color:#333">