JAKARTA,Sportszone.id - Manchester United dikabarkan sudah tak sabar dengan Joshua Zirkzee. MU siap jual Zirkzee kalau perlu di bursa transfer Januari. Gerak-gerik Man Utd ini mendapatkan perhatian dari striker Barcelona Robert Lewandowski. Dia menyarankan agar fans MU bisa sabar dengan Joshua Zirkzee. Dia mengatakan striker Belanda itu masih adaptasi dengan sepak bola di Liga Inggris. Zirkzee tampil tak sesuai harapan,padahal dia diharapkan bisa mengubah suasana saat diboyong dari Bologna sebesar 36,5 juta pounds. Zirkzee memulai debut dengan manis. Dia langsung mencetak gol lawan Fulham tapi setelah itu ketajamannya hilang begitu saja. Di timnas Belanda, Zirkzee juga disisihkan saat pertandingan melawan Jerman dan Hungaria. Lewandowski tentu tak sembarang bicara soal Joshua Zirkzee. Dia melihat langsung bakat Zirkzee saat masih di Bayern Munchen. "Dia bisa main bagus dengan punggungnya, dia bia menahan bola. Dia bisa main satu atau dua sentuhan dan mengelabui winger. Dia juga punya kemampuan finishing yang bagus," kata Lewandowski seperti dikutip Metro.
Manchester United Ngebet Jual Joshua Zirkzee, Robert Lewandowski Malah Kasih Pesan Begini
Jumat 22-11-2024,20:05 WIB
Reporter : Defri Saefullah
Editor : Defri Saefullah
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 12-07-2025,14:52 WIB
Amerika Serikat Super Panas, Enzo Fernandez Desak FIFA Ubah Jadwal Piala Dunia 2026
Sabtu 12-07-2025,14:35 WIB
Enzo Maresca: Chelsea vs PSG di Final Piala Dunia Antarklub 2025 Seperti Pertandingan Catur
Sabtu 12-07-2025,14:31 WIB
Arai Agaska Pede Bisa Taklukan Donington Park di FIM R3 BLU CRU World Cup 2025
Sabtu 12-07-2025,12:00 WIB
Francesco Bagnaia Ambil Risiko di MotoGP Jerman
Sabtu 12-07-2025,15:20 WIB
Tekad Bek Tangguh Brasil Julio Cesar Jalani Latihan Pertama dengan Persib
Terkini
Minggu 13-07-2025,09:00 WIB
Klub Raksasa Eropa Ini Siap Boyong Ter Stegen dari Barcelona
Minggu 13-07-2025,00:36 WIB
Iga Swiatek Juara Wimbledon 2025, Amanda Gak Dikasih Satu Gim Sama Sekali
Sabtu 12-07-2025,23:25 WIB
Klasemen MotoGP 2025 Usai Sprint Race di Sachsenring: Marc Marquez Terus Menjauhi Rival
Sabtu 12-07-2025,22:54 WIB
Hasil MotoGP Jerman: Sempat Disalip, Marc Marquez Kini Asapi Marco Bezzecchi Untuk Rebut Juara Sprint Race
Sabtu 12-07-2025,22:27 WIB