JAKARTA,Sportszone.id - Pembalap yang "doyan" jatuh di lintasan balap biasanya dipegang oleh Marc Marquez. Pembalap baru Ducati Lenovo itu selalu merajai statistik pembalap yang paling sering jatuh. Tapi di MotoGP 2024, seperti dilansir crash, gelar itu direbut oleh Pedro Acosta. Rookie dari KTM Tech 3 itu merajai jumlah jatuh di MotoGP 2024. Statistik mencatat dia terjatuh sebanyak 28 kali dari 20 seri MotoGP yang dilombakan. Nilai itu lebih fantastis karena dia absen di MotoGP Australia karena cedera. Pedro Acosta yang jadi rookie di MotoGP musim lalu hanya bisa geleng-geleng kepala. Sepanjang musim ini, dia kehilangan kesempatan poin 13 kali gara-gara jatuh. Padahal, dia merajai para pembalap KTM lainnya dalam hal podium (5 kali), sprint (4), pole positions (1) dan memimpin saat balapan (13 kali). Torehan itu digerus oleh jumlah tidak cetak poinnya sehingga di klasemen akhir, dia kalah dari Brad Binder yang unggul di posisi kelima dengan unggul 2 poin. "Lihatlah jumlah pon yang saya buang di balapan saat crash. Banyak! Misalkan saya finis posisi 5 saja di balapan saya crash, saya dapatkan banyak poin," katanya. "Saya harus mengingat ini di kepala! Mungkin saat Anda membalap tanpa tekanan, Anda bisa gaspol, tapi terkadang Anda harus sedikit slow."
Raja Jatuh di MotoGP 2024, Pembalap Rookie Kalahkan Marc Marquez
Jumat 22-11-2024,08:57 WIB
Editor : Defri Saefullah
Kategori :
https://sportszone.id/" title="Kelme Resmi Jadi Brand Anyar Jersey Timnas Indonesia">
Kelme Resmi Jadi Brand Anyar Jersey Timnas Indonesia
https://sportszone.id/" title="Kelme Resmi Jadi Brand Anyar Jersey Timnas Indonesia" style="color:#333">
https://sportszone.id/" title="Lolos Semifinal Alwi Farhan Jaga Asa Tunggal Putra Juara Indonesia Open 2026">
Lolos Semifinal Alwi Farhan Jaga Asa Tunggal Putra Juara Indonesia Open 2026
https://sportszone.id/" title="Lolos Semifinal Alwi Farhan Jaga Asa Tunggal Putra Juara Indonesia Open 2026" style="color:#333">
https://sportszone.id/" title="Senangnya Jafar/Felisha Tembus Semifinal Indonesia Masters 2026">
Senangnya Jafar/Felisha Tembus Semifinal Indonesia Masters 2026
https://sportszone.id/" title="Senangnya Jafar/Felisha Tembus Semifinal Indonesia Masters 2026" style="color:#333">