JAKARTA,Sportszone.id - Barcelona saat ini menanti keputusan La Liga agar mengembalikan aturan transfer mereka menjadi 1:1 (1 pemain keluar, 1 pemain masuk). Barca mendapatkan pembatasan transfer sejak 2021 karena masalah utang yang membebani klub. Karena masalah utang juga, Barcelona harus berpisah dengan Lionel Messi. Pemangkasan gaji tak cukup bagi Barca untuk mendaftarkan Messi ke La Liga. Kabarnya, Barcelona sudah tak dibatasi transfernya pada musim panas mendatang. Barca pun dikabarkan langsung membidik pemain top seperti winger AC Milan Rafael Leao. Winger kiri Portugal ini semakin menarik minat Barcelona. Posisinya mirip dengan Nico Williams, bintang Athletic Bilbao yang kini makin jauh dari kejaran Barcelona. Seperti dilansir Football Espana, Barcelona harus menyiapkan transfer 80 juta euro untuk mendapatkan Rafael Leao. Apakah transfer ini bakal terealisasi akhir musim nanti?
Transfer Tak Dibatasi, Barcelona Bakal Langsung Kejar Bintang AC Milan
Kamis 21-11-2024,18:48 WIB
Reporter : Defri Saefullah
Editor : Defri Saefullah
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 12-07-2025,14:52 WIB
Amerika Serikat Super Panas, Enzo Fernandez Desak FIFA Ubah Jadwal Piala Dunia 2026
Sabtu 12-07-2025,14:35 WIB
Enzo Maresca: Chelsea vs PSG di Final Piala Dunia Antarklub 2025 Seperti Pertandingan Catur
Sabtu 12-07-2025,14:31 WIB
Arai Agaska Pede Bisa Taklukan Donington Park di FIM R3 BLU CRU World Cup 2025
Sabtu 12-07-2025,12:00 WIB
Francesco Bagnaia Ambil Risiko di MotoGP Jerman
Sabtu 12-07-2025,15:20 WIB
Tekad Bek Tangguh Brasil Julio Cesar Jalani Latihan Pertama dengan Persib
Terkini
Minggu 13-07-2025,00:36 WIB
Iga Swiatek Juara Wimbledon 2025, Amanda Gak Dikasih Satu Gim Sama Sekali
Sabtu 12-07-2025,23:25 WIB
Klasemen MotoGP 2025 Usai Sprint Race di Sachsenring: Marc Marquez Terus Menjauhi Rival
Sabtu 12-07-2025,22:54 WIB
Hasil MotoGP Jerman: Sempat Disalip, Marc Marquez Kini Asapi Marco Bezzecchi Untuk Rebut Juara Sprint Race
Sabtu 12-07-2025,22:27 WIB
Menang 92-58, Pelita Jaya Paksa Satria Muda Mainkan Gim 3 Semifinal IBL
Sabtu 12-07-2025,21:36 WIB