BACA JUGA:Hansi Flick Bikin Raphinha Batal Tinggalkan Barcelona di 2024
Sekjen DPP PERBASI Nirmala Dewi apresiasi semangat juang para pemain. Mereka tanpa mengenal lelah, terus berusaha mengangkat dan mengharumkan nama Indonesia di kancah dunia.
“DPP PERBASI komitmen terus mendukung perjuangan Timnas e-Basketball Indonesia. Jangan pernah merasa puas dan maksimalkan setiap kesempatan bawa harum nama Bangsa di semua level kejuaraan setelah kemarin di SEA Games 2025 Thailand sukses menjaga tradisi emas melalui Bola Basket 3x3 Putri dan dua medali perunggu dari Timnas 5x5 Putra maupun Putri,” jelas Nirmala.