Kasus Gratifikasi Sepak Bola Spanyol, Pedro Rocha Diselidiki

Jumat 12-04-2024,20:10 WIB
Reporter : admin
Editor : admin

JAKARTA, Makansedap.id - Presiden sementara Federasi Sepak bola Spanyol atau RFEF, Pedro Rocha akan diselidiki dalam kaitannya dengan kasus gratifikasi yang menghantam sepak bola Spanyol. Menurut sumber-sumber penegakan hukum kepada AFP, Pedro Rocha menghadiri persidangan di pinggiran Madrid, Jumat, 12 April 2024. Pedro Rocha hadir sebagai saksi dalam kasus yang melibatkan mantan presiden RFEF, Luis Rubiales. Kendati demikian, hakim menskors pernyataan Pedro Rocha dan membuat dirinya menjadi pihak yang diselidiki dalam kasus gratifikasi. Luis Rubiales dijadwalkan memberikan kesaksian pada 29 April nanti. Luis Rubiales sempat ditahan kepolisian saat tiba di Spanyol dari Republik Dominika pada 3 April sebagai bagian dari penyelidikan. Pedro Rocha berpeluang menggantikan Luis Rubiales sebagai presiden. Seperti dilaporkan media Spanyol, dua kandidat lainnya, Carlos Herrera dan Eva Parera, tidak dapat mengumpulkan minimal 21 suara pendukung dari direksi RFEF. Pedro Rocha disebut-sebut telah mengantungi 107 suara dukungan.

Tags :
Kategori :

Terkait

https://sportszone.id/" title="Tottenham vs Manchester United: Ruben Amorim Kasih Kabar Buruk soal Cedera Benjamin Sesko"> Tottenham vs Manchester United: Ruben Amorim Kasih Kabar Buruk soal Cedera Benjamin Sesko

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://sportszone.id/" title="Tottenham vs Manchester United: Ruben Amorim Kasih Kabar Buruk soal Cedera Benjamin Sesko" style="color:#333">

Terkini