Pengundian Putaran 5 Piala FA: Manchester City Jumpa Pembunuh Raksasa Plymouth Argyle

Rabu 12-02-2025,00:41 WIB
Reporter : Defri Saefullah
Editor : Rio Winto

JAKARTA,Sportszone.id - Kemenangan gemilang Plymouth Argyle atas Liverpool pada hari Minggu, 10 Februari 2025 membuat klub Championship ini layak disebut pembunuh raksasa. Kini, Plymouth Argyle berkesempatan untuk bikin kejutan lagi setelah pengundian membawa mereka menghadapi Manchester City asuhan Pep Guardiola di putaran kelima Piala FA.

Klub terbawah Championship itu secara ajaib menyingkirkan tim Liverpool asuhan Arne Slot yang sebelumnya menguasai segalanya dengan kemenangan 1-0 di Home Park berkat penalti Ryan Hardie pada menit ke-53. Kekalahan itu merupakan kekalahan keempat yang diderita oleh Liverpool musim ini.

Kemenangan gemilang Plymouth mengakhiri upaya Liverpool untuk meraih empat gelar yang belum pernah terjadi sebelumnya musim ini. Plymouth benar-benar pembunuh raksasa karena di Championship saja mereka ada di posisi paling buncit.

Namun di Piala FA, keberuntungan mereka sungguh berbeda karena berhasil menembus putaran 5. Kini, apakah Plymouth bisa membuat kejutan lagi lawan Manchester City?

BACA JUGA:Hasil Carabao Cup: Liverpool Gunduli Tottenham 4-0, The Reds Jumpa Newcastle di Final Piala Liga Inggris 2025

Hasil Pengundian yang Lain

Hasil undian hari Senin juga mempertemukan juara bertahan Manchester United melawan Fulham, sementara Aston Villa akan menjamu Cardiff City. 

Di tempat lain, Crystal Palace akan menghadapi Millwall dalam derby London dan finalis Piala Carabao Newcastle United akan melawan Brighton, yang menyingkirkan Chelsea pada hari Sabtu.

Bentrokan Preston North End dengan Burnley berarti dijamin akan ada setidaknya satu tim lapis kedua di babak perempat final kompetisi tersebut.

Pertandingan putaran kelima akan dimainkan sepanjang akhir pekan pada tanggal 1-2 Maret 2025.

Final Piala FA akan berlangsung di Stadion Wembley pada tanggal 18 Mei.

BACA JUGA:Arsenal Gilas Manchester City 5-1, Declan Rice Siap Memburu Liverpool

Hasil Pengundian putaran kelima Piala FA:

Preston North End vs. Burnley

Aston Villa vs. Cardiff City

Kategori :
https://sportszone.id/" title="Lolos Semifinal Alwi Farhan Jaga Asa Tunggal Putra Juara Indonesia Open 2026"> Lolos Semifinal Alwi Farhan Jaga Asa Tunggal Putra Juara Indonesia Open 2026

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://sportszone.id/" title="Lolos Semifinal Alwi Farhan Jaga Asa Tunggal Putra Juara Indonesia Open 2026" style="color:#333">
https://sportszone.id/" title="Kelme Resmi Jadi Brand Anyar Jersey Timnas Indonesia"> Kelme Resmi Jadi Brand Anyar Jersey Timnas Indonesia

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://sportszone.id/" title="Kelme Resmi Jadi Brand Anyar Jersey Timnas Indonesia" style="color:#333">
https://sportszone.id/" title="Senangnya Jafar/Felisha Tembus Semifinal Indonesia Masters 2026"> Senangnya Jafar/Felisha Tembus Semifinal Indonesia Masters 2026

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://sportszone.id/" title="Senangnya Jafar/Felisha Tembus Semifinal Indonesia Masters 2026" style="color:#333">

Terkini